Manfaat
Manfaat
keikutsertaan Lembaga Penjamin Mutu (LPM) Universitas Mohammad Natsir
Bukitttinggi dalam kegiatan ini antara lain:
1. Bagi Lembaga Penjamin Mutu (LPM) Universitas Mohammad Natsir Bukittinggi, sebagai bekal dalam pengembangan dan penerapan budaya mutu yang lebih baik lagi di Universitas Mohammad Natsir Bukittinggi.
2. Bagi Universitas Mohammad Natsir Bukittinggi, untuk meningkatkan status dan peringkat akreditasi Perguruan Tinggi sehingga menumbuhkan kesadaran, motivasi, dan langkah-langkah konkret untuk peningkatan mutu berkelanjutan.
3. Bagi Yayasan Rumah Sakit Islam (YARSI) Sumatera Barat, sebagai bahan masukan untuk kemajuan unit pendidikan dalam penerapan budaya mutu